“Sabtu (18/3) sekitar pukul 21.00 Wita, kendaraan operasional tersebut masih terlihat terparkir di garasi dalam kondisi terkunci dan dilengkapi pengaman tambahan berupa rantai dan gembok”
“Dalam upaya pencarian korban, Tim SAR Gabungan mengerahkan dua Search and Rescue Unit (SRU) menyisir aliran sungai sejauh kurang lebih 2 kilometer ke arah hilir dari titik LKP menggunakan perahu karet”
“Setelah sempat diikuti, petugas Polsek Halong kemudian menghentikan pasangan tersebut serta melakukan penggeledahan dan menemukan tiga paket serbuk kristal diduga sabu”
“Tim rescue Basarnas Banjarmasin terjun ke lapangan menggunakan unit ruber boat dengan dilengkapi peralatan AquaEye, peralatan navigasi, peralatan medis dan APD”
“Sungai Buluh sudah seminggu terakhir terendam banjir dengan ketinggian air bervariasi antara selutut hingga sepinggang orang dewasa. Banjir juga merendam akses jalan desa hingga warga terpaksa menggunakan jukung untuk beraktivitas”
“Berdasarkan pendataan sementara dari Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD HST, diketahui sekitar 1.340 rumah terdampak dan 162 jiwa telah mengungsi dibeberapa titik pengungsian di Barabai”
“Total Samcodin yang berhasil ditemukan sebanyak 600 butir dan 240 butir Seledryl. Petugas juga menemukan dua kotak jamu merk Tangkur Ganas isi 2 kapsul yang disimpan dalam kantong plastik warna hitam”
“Meskipun status siaga belum ditetapkan, namun BPBD HST akan membunyikan alarm Siaga di samping kantor DPRD setempat untuk mengingatkan warga agar waspada”
“10 KK terdampak, terdiri dari satu KK kehilangan rumah karena hanyut, tiga KK kehilangan bagian dapur atau belakang rumah karena rusak diterjang banjir bandang serta enam KK lainnya kehilangan peralatan dapur yang terbawa arus”
“Hujan yang terus mengguyur sejak Kamis (16/3) siang menyebabkan debit air sungai Manggasang naik hingga dua meter di atas batas normal serta menggenangi jalan dan kawasan pemukiman”